Resep Daging Kuah Kemiri

Bahan
  • 750 gram iga sapi, dipotong-potong
  • 2.000 ml air
  • 3 cm kayumanis
  • 3 butir cengkeh
  • 2 cm lengkuas, memarkan
  • 1 lembar daun salam
  • 3 1/2 sendok teh garam
  • 2 sendok teh gula pasir
  • 4 butir bawang merah, iris halus
  • 2 sendok teh gula pasir
  • 2 lembar daun jeruk, buang tulangnya
  • 4 butir bawang merah, iris halus
  • 2 sendok makan bawang merah goreng untuk taburan
  • 2 lembar daun jeruk, buang tulangnya
  • 1 sendok makan minyak untuk menumis
  • 2 sendok makan bawang merah goreng untuk taburan


Bumbu Halus
  • 1 sendok makan minyak untuk menumis
  • 6 butir kemiri, disangrai
  • 12 butir bawang merah
  • 4 siung bawang putih
  • 1/2 sendok teh merica
  • 1/2 sendok teh pala bubuk
  • 1/2 sendok makan ketumbar


Cara membuat
  • Rebus air, iga sapi, kayumanis, cengkeh, lengkuas, daun salam, garam, dan gula pasir sampai empuk. Ambil 1400 ml kaldunya.
  • Panaskan minyak. Tumis bawang merah iris, daun jeruk, dan bumbu halus sampai harum. Tuang kaldu iga dan iganya. Masak sampai matang.
  • Sajikan setelah ditaburi bawang merah goreng.

3 komentar

  1. =========================================================

    ingin mendapatkan uang banyak dengan cara cepat
    ayo segera bergabung dengan kami di fanspoker''com
    add pin bb 55F97BD0 ditunggu ya

    BalasHapus
  2. Hai...penggemar BOLA, info : 7ACD8560
    Komunitas Sepak Bola terbesar di Indonesia :)

    BalasHapus

  3. dengan minimal deposit 10.000 segera dicoba keberuntungannya bersama kami
    dan menangkan uang hingga jutaan rupiah bersama dewapk**
    dengan pin bb D87604A1 ditunggu ya ^^

    BalasHapus


EmoticonEmoticon