Resep Sayur Jantung Pisang Telur Puyuh


Bahan :
  • 1 buah jantung pisang, rebus hingga empuk lalu iris tipis
  • 1 batang daun bawang, iris-iris 3 cm
  • 20 butir telur puyuh rebus
  • 800 ml air bersih
  • 1/2 sdt royco ayam
  • garam secukupnya
  • minyak untuk menumis


Bumbu Halus:
  • 4 butir bawang merah
  • 2 siung bawang putih
  • 3 cm kencur
  • 4 butir kemiri
  • 1/2 sdt terasi
  • 1 sdt gula merah
  • 1 buah tomat


Cara Membuat
  • Panaskan minyak, tumis bumbu halus dan daun bawang hingga harum. Tuang air, masukkan telur puyuh lalu beri garam dan royco, aduk rata.
  • Masukkan irisan jantung pisang, aduk rata kemudian masak dan aduk sesekali hingga mendidih dan matang. Angkat dan sajikan.

3 komentar

  1. bosan tidak tahu mesti mengerjakan apa ^^
    daripada begong saja, ayo segera bergabung dengan kami di
    F*A*N*S*P*O*K*E*R cara bermainnya gampang kok hanya dengan minimal deposit 10.000
    ayo tunggu apa lagi buruan daftar di agen kami ^^

    BalasHapus
  2. mari coba keberuntungannya bersama kami hanya dengan
    deposit minimal 10.000 bisa menangkan uang jutaan rupiah
    ditunggu apalagi, segera bergabung bersama kami di F*A*N*S*P*O*K*E*R

    BalasHapus
  3. Dukung tim bola kesayangan Anda dengan pasaran bola terbaik di www(dot)Upd4teBett1n9(dot)co

    BalasHapus


EmoticonEmoticon