Reseo Es Doger

Bahan
  • Es serut secukupnya
  • Sirup secukupnya, rasanya sesuai dengan selera anda
  • Santan sebanyak ¼ lt
  • Tape ketan hitam masak sebanyak 200 gram
  • Gula sebanyak 400 gram
  • Tape singkot sebanyak 200 gram
  • Kelapa muda sebanyak 600 gram
  • Susu kental manis sebanyak 1 sachet


Cara Membuat
  • Tuangkan santan ke dalam panci kemudian nyalakan kompor. Setelah mendidih, masukkan gula. Kemudian dinginkan campuran santan dan gula tersebut.
  • Campuran santan dan gula yang sudah dingin kemudian dimasukan ke dalam freezer sampai membeku. Setelah membeku, hancurkan es santan tersebut dengan menggunakan mixer.
  • Kemudian campur dengan kelapa muda.
  • Selanjutnya, siapkan gelas atau wadah untuk es doger. Lalu tata es serut ke dalam gelas serta bahan-bahan lainnya seperti tape singkong, tape ketan hitam, dan roti tawar. Tambahkan sirup dan susu kental manis di atas es doger.
  • Es doger sudah siap untuk dihidangkan.



1 komentar

  1. ingin mendapatkan uang banyak dengan cara cepat
    ayo segera bergabung dengan kami di fanspoker''com
    add pin bb 55F97BD0 ditunggu ya

    BalasHapus


EmoticonEmoticon